Lirik Lagu Sehari Lagi Karya Brisia Jodie, OST Film Until Tomorrow

- Selasa, 24 Januari 2023 | 20:29 WIB
Lirik Lagu Sehari Lagi karya Brisia Jodie. Tangkapan layar YouTube/Brisia Jodie (Lirik Lagu Sehari Lagi karya Brisia Jodie. Tangkapan layar YouTube/Brisia Jodie)
Lirik Lagu Sehari Lagi karya Brisia Jodie. Tangkapan layar YouTube/Brisia Jodie (Lirik Lagu Sehari Lagi karya Brisia Jodie. Tangkapan layar YouTube/Brisia Jodie)

 

MalangNetwork.com - "Sehari Lagi" merupakan lagu dari Brisia Jodie yang ditulis bersama dengan Michael Juan dan Italiani Ikmal.

Lagu "Sehari Lagi" yang dinyanyikan oleh Brisia Jodie ini telah menjadi ost dari film berjudul "Until Tomorrow".

Berikut lirik lengkap dari lagu "Sehari Lagi" karya Brisia Jodie yang rilis pada 9 September 2022.

Baca Juga: 2 Link Nonton Anime Mengembara dan Memasak di Dunia Lain dengan Skill Absurd Episode 3 Sub Indo

Bermimpi tak bertemu lagi
Tak sanggup bayangkan sendiri
Tanpamu menjalani hari
Sehari pun sangat berarti

Berjanji berdua selamanya
Apakah kita kan menyerah
Menangis karena ku tak bisa
Putar kembali waktu

Temani sehari lagi
Karena rindu belum selesai
Bisakah sabar sebentar lagi
Karena esok tak mungkin

Baca Juga: Lirik Lagu Rahmatun Lil'Alameen - Maher Zain: Habibi Ya Muhammad

Katamu semua kan baik saja
Namun untukku
Ku tak mampu, hu-uu

Temani sehari lagi
Karena rindu belum selesai
Bisakah sabar sebentar lagi
Karena esok tak mungkin, ha-aa-aa

Karena rindu belum selesai
Bisakah sabar sebentar lagi

Karena esok tak mungkin
Ada kamu di sini
***

Editor: Elita Sitorini

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X