Cara Cek Penerima Bansos 2023 Lewat HP, Ada 2 Jenis Bantuan yang Segera Cair Maret Ini, Dapat Apa Saja?

- Senin, 20 Maret 2023 | 16:26 WIB
Cukup sediakan KTP, begini cara cek penerima Bansos 2023 lewat HP. (Pixabay)
Cukup sediakan KTP, begini cara cek penerima Bansos 2023 lewat HP. (Pixabay)

MalangNetwork.com - Pemerintah melalui Kemensos telah mulai membagikan 2 jenis Bansos (bantuan sosial) pada Maret ini.

Para calon penerima harus mengecek terlebih dahulu secara online untuk memastikan namanya sudah tertera atau belum dalam laman resmi.

Untuk diketahui, 2 jenis bantuan tersebut adalah Bantuan Langsung Tunai atau (BLT).

Baca Juga: 7 Ide Jualan di Bulan Ramadhan yang Kreatif dan Kekinian, Laris Manis dengan Modal Kecil Untung Besar

Saat ini, yang sedang cair adalah BLT tahap 1 yakni untuk periode Januari hingga Maret 2023.

Ada pembagian jumlah dana yang diperoleh penerima BLT yang berdasarkan rincian berikut.

- Ibu hamil sebesar Rp750.000 per tahap atau Rp3 juta per tahunnya
- Anak usia dini sebesar Rp750.000 per tahap atau Rp3 juta per tahunnya.
- Orang sebesar Rp600.000 per tahap atau Rp2,4 juta per tahunnya.

Adapun bantuan yang kedua adalah sembako adaptif atau bahan pokok jelang Ramadhan kepada penerima Program Keluarga Harapan.

Baca Juga: Daftar Angsuran KUR BRI 2023, Pinjaman Rp50 Juta Selama 24 Bulan Cicilannya Berapa? Cek di Sini

Hal ini sebagai upaya pemerintah membantu keluarga kurang mampu di tengah naiknya harga bahan pangan.

Berikut ini cara cek penerima Bansos 2023 secara online melalui HP. Cukup sediakan KTP untuk menyesuaikan nama dan nomor NIK.

1. Kunjungi link berikut, https://cekbansos.kemensos.go.id/

2. Masukan wilayah penerima manfaat, yakni Provinsi, Kab/Kota, Kecamatan dan Desa

Baca Juga: Shopee Big Ramadan Sale 2023, Promo Terbesar Penuh Tawa dan Berkah di Bulan Suci

Halaman:

Editor: Muchammad Muchyiddin

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X